Arsitektur tradisional Daerah Istimewa Yogyakarta yang merupakan bagian dari arsitektur Indonesia hingga kini masih dijunjung tinggi oleh pendukungnya, yaitu orang Jawa. Arsitektur tradisional Daerah lstimewa Yogyakarta tersebut pengaruhnya dirasakan cukup luas di dalam masyarakat di daerah, dan oleh karena itu, diakui bahwa hal itu nilainya ...
